Liburan Tahun Baru di Desa Wisata Kendan
Admin Desa, 28 Desember 2023 06:56:55
Desa Wisata Kendan merupakan Desa yang terletak di Desa Nagreg Kendan Kecamatan Nagreg Kabupaten Bandung Provinsi Jawa Barat. (37 Km ke timur dari Kota Bandung). Atau jalur yang menuju ke Kabupaten Garut dan Tasikmalaya. Yang disahkan dalam Nomor SK: 556/KEP.770-DISBUDPAR/2022
Desa ini mempunyai kekayaan alam yang masih asri dan juga mempunyai nilai sejarah dengan terdapat peninggalan dari Kerajaan Hindu yaitu Kerajaan Kendan.
Kata Kendan sendiri berasal dari Batu Kendan atau yang biasa disebut Batu Obsidian sejenis batu berwarna hitam yang menyerupai kristal.
Selain memiliki kekayaan alam dan sejarahnya. Desa Wisata Kendan juga memiliki potensi lainnya seperti di bidang Budaya, ..selengkapnya
Artikel Terkini
-
Manasik Haji Ikatan Guru Raudlatul Athfal (IGRA) Kecamatan Nagreg
26 Oktober 2022 07:57:16 | Admin Desa | 196 Kali | Berita Desa
-
Survey Mawas Diri ( SMD ) Desa Nagreg Kendan
25 Oktober 2022 01:26:59 | Admin Desa | 258 Kali | Berita Desa
-
Peduli dan Berbagi Membina Karakter Bangsa Dengan Akhlak Mulia!
21 Oktober 2022 00:07:05 | Admin Desa | 205 Kali | Berita Lokal
-
Sosialisasi dan Pembentukan Tim Pengelola Desa Wisata
12 Oktober 2022 01:43:15 | Admin Desa | 233 Kali | Berita Desa
-
Lensa Mata (Latih Editing,Skill kamera Dan MArketing TAngguh)
07 Oktober 2022 11:21:42 | Admin Desa | 182 Kali | Berita Desa
-
Final Trophy Kades Nagreg Kendan
30 September 2022 12:39:43 | Admin Desa | 223 Kali | Berita Lokal
-
''Tecnical Meeting'' pertandingan Semi Final dan Final Turnamen Mini Soccer
26 September 2022 11:00:28 | Admin Desa | 190 Kali | Berita Lokal
-
Operasi Pasar Murah
26 September 2022 08:09:59 | Admin Desa | 206 Kali | Berita Desa
Kategori
Peta Desa
Pengukuhan Bunda Literasi RW |
Pelantikan KPPS Kendan |
Pembentukan DMI Desa Nagreg Kendan |
Bahaya Narkoba! |
Wellcome to 2024 |
Liburan Tahun Baru di Desa Wisata Kendan |
Jum'at Bersih! |
Komentar Terbaru
Lokasi Kantor Desa
Alamat | : | Jl. Gunung Batu, Nagreg Kendan |
Desa | : | Nagreg Kendan |
Kecamatan | : | Nagreg |
Kabupaten | : | Bandung |
Kodepos | : | 40215 |
Telepon | : | |
: | desanagregkendan07@gmail.com |
Statistik Pengunjung
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah pengunjung |