Back Next

Liburan Tahun Baru di Desa Wisata Kendan

Admin Desa, 28 Desember 2023 06:56:55
  Desa Wisata Kendan merupakan Desa yang terletak di Desa Nagreg Kendan Kecamatan Nagreg Kabupaten Bandung Provinsi Jawa Barat. (37 Km ke timur dari Kota Bandung). Atau jalur yang menuju ke Kabupaten Garut dan Tasikmalaya. Yang disahkan dalam Nomor SK: 556/KEP.770-DISBUDPAR/2022  Desa ini mempunyai kekayaan alam yang masih asri dan juga mempunyai nilai sejarah dengan terdapat peninggalan dari Kerajaan Hindu yaitu Kerajaan Kendan. Kata Kendan sendiri berasal dari Batu Kendan atau yang biasa disebut Batu Obsidian sejenis batu berwarna hitam yang menyerupai kristal. Selain memiliki kekayaan alam dan sejarahnya. Desa Wisata Kendan juga memiliki potensi lainnya seperti di bidang Budaya, ..selengkapnya

Artikel Terkini

  • BAKTI SOSIAL DAN PENGHARGAAN PUNCAK RESEPSI HUT RI KE-72

    11 September 2017 23:29:15 | Admin Desa | 106 Kali | Berita Desa
    BAKTI SOSIAL DAN PENGHARGAAN PUNCAK RESEPSI HUT RI KE-72
                  Pemerintah dan Panitia Hari Besar Nasional (PHBN) Desa Nagreg Kendan menyelenggarakan Acara Puncak Resepsi HUT RI ke-72 pada Hari Rabu, 06 September 2017 bertempat di Komplek Pemerintahan Desa Nagreg Kendan. Berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya Acara kali ini diselenggarakan ..selengkapnya

  • Wilujeung Sumping Mahasiswa PPM STMIK JABAR

    09 September 2017 02:13:02 | Admin Desa | 109 Kali | Berita Desa
    Wilujeung Sumping Mahasiswa PPM STMIK JABAR
          Mahasiswa Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Jawa Barat, melaksanakan Praktek Pengabdian pada Masyarakat yang dimulai dari Tanggal 04 s/d 16 September 2017 yang mengabdikan dirinya untuk masyarakat di sebagian Desa Nagreg Kendan. ..selengkapnya

  • Haturnuhun Mahasiswa/i KKN Sisdamas UIN Sgd 2017

    09 September 2017 02:08:58 | Admin Desa | 113 Kali | Berita Desa
    Haturnuhun Mahasiswa/i KKN Sisdamas UIN Sgd 2017
            Kegiatan Kuliah Kerja Nyata Sisdamas 2017 berbasis Pemberdayaan Masyarakat Desa Nagreg Kendan yang dilaksanakan oleh Mahasiswa/i dari UIN Sgd Bandung yang dimulai pada Tanggal 02 Agustus 2017 telah rampung pada tanggal 02 September 2017 lalu. Pelepasan Mahasiswa KKN Sisdamas sendiri dilaksanakan ..selengkapnya

  • SELAMAT DATANG

    08 September 2017 22:01:19 | Admin Desa | 91 Kali
    SELAMAT DATANG
    ..selengkapnya

  • 01 Agustus 2017 13:11:57 | Admin Desa | 0 Kali | Panduan Layanan Desa
    Segala Pembuatan Surat Administrasi ( KTP Serbaguna, SKTM, SKU dll) yang berhubungan dengan Pemerintahan Desa Nagreg Kendan Wajib membawa Fotocopy Kartu Keluarga serta dilengkapi Surat Pengantar dari Ketua RT dan RW.     ..selengkapnya

  • PEMBAGIAN DANA STIMULAN PANTI JOMPO DAN SISWA GAKIN

    31 Juli 2017 14:37:39 | Admin Desa | 95 Kali | Berita Lokal
    PEMBAGIAN DANA STIMULAN PANTI JOMPO DAN SISWA GAKIN
    Pemerintahan Desa Nagreg Kendan membagikan Dana Stimulan Khusus bagi para Jompo dan Siswa-siswi Keluarga miskin di wilayah Desa Nagreg Kendan ..selengkapnya

  • Struktur Pemerintahan

    24 Agustus 2016 04:03:21 | Admin Desa | 65 Kali | Peraturan Desa
    Struktur Pemerintahan
        Kepala Desa : AENG SUARLAN KEDUDUKAN TUGAS FUNGSI KET. sebagai Kepala Pemerintah Desa yang memimpin penyelenggaraan Pemerintahan Desa. menyelenggarakan Pemerintahan Desa, menyelenggarakan Pemerintahan Desa, seperti tata praja Pemerintahan, penetapan peraturan di desa, pembinaan ..selengkapnya

  • Pembinaan Kesejahteraan Keluarga

    09 April 2016 02:58:59 | Admin Desa | 88 Kali | Peraturan Desa
    TP PKK : ·         Ketua ·         Sekretaris ·         Bendahara ·         Pokja I ·         Pokja II ·         Pokja III ·         Pokja IV : : : : : : :   Atin Atimah Ade Rohayati Cucu Mulyati Cucu Sumiyati Eneng ..selengkapnya

Info Media Sosial

Sinergi Program

Kabupaten Bandung Jawa Barat Mendagri
Kemendes Portal Desa

Peta Desa

Komentar Terbaru

Lokasi Kantor Desa


Kantor Desa
Alamat : Jl. Gunung Batu, Nagreg Kendan
Desa : Nagreg Kendan
Kecamatan : Nagreg
Kabupaten : Bandung
Kodepos : 40215
Telepon :
Email : desanagregkendan07@gmail.com

Statistik Pengunjung

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung